Ia pujangga cinta
Ia mati mendekap dirinya sendiri
Luka yang membekas
Luka yang tak pulih
Membuat hatinya merasa mati
Ia takut
Akan cinta yang ia percaya
Adalah cinta yang berkhianat
Setiap malamnya
Ia selalu bertanya
Adakah cinta sesungguhnya?
Cinta - cinta itu
Selalu saja pergi
Meninggalkan ia sendiri
Hingga ia merasa mati