Submit your work, meet writers and drop the ads. Become a member
Sep 2017
Imitasi cinta yang disenandungkan dari mulutmu
Ilusi yang kau tanamkan layaknya biopori
Intimidasi yang kau lakukan atas kebebasanku.

Kamu..
Sebuah Monster yang menjadi mimpi terburukku
Mengingatmu..
Memberiku penderitaan dari memori - memori gelap
Kamu..
Adalah mahluk Tuhan yang mampu menghancurkan jiwa para umatNya.

Engkau datang dengan senyum manis
Memelukku
Lalu meremuk diriku
Datang disambut cerah
Menetap disambut gelap.

Kamu
Adalah sebuah
Kutukan bagiku
27/09/2017 | 12.33 | Indonesia
KA Poetry
Written by
KA Poetry  26/M/Indonesia
(26/M/Indonesia)   
  810
 
Please log in to view and add comments on poems