Submit your work, meet writers and drop the ads. Become a member
Noandy Feb 2016
Bagi anda sekalian
Yang meranggas merana
Di pintu sesal, sesegukan,
Saya menjual mawar merah meradang;
Khusus ditanam untuk menebus dosa-dosa.
Hanya dengan seisak air mata dan kepalsuan
Anda bisa mendapatkan:
1. Sekuntum bunga jelita
2. Semaksiat dusta terulang
3. Seampun tangis di ujung mata
Silahkan memilih salah satu yang
Paling ingin di sia-siakan.
Semoga memuaskan.
Sharina Saad May 2014
Sukarkah sekeping  hati seorang wanita itu di fahami?
Is it too difficult
To understand a woman's heart?
Just her piece of heart

Hati wanita
A woman's heart

Kadangkala keras membatu
Sometimes too hard

Bak kerikil di jalanan
Just as hard as the stones
in the streets

Sekeuat  ketulan ais di Antartika
as tough as an iceberg in Antartica..

Hati wanita
A woman's heart

Kadangkala dingin membeku
Sometimes as cold as ice

Kadangkala luka  merah berdarah
Sometimes as red as it bleeds

Kadangkala duka bungkam dan lara
Sometimes too sad, almost grieving

Kadangkala tenang putih suci bak salju
Sometimes too calm, too pure
as white as the snow

Kadangkalanya selembut bulu pelepah
Sometimes as soft the feathers

Hati wanita
A woman's heart

Damai yang dicari
Always Searching for a peaceful soul

Langit tinggi ingin di gapai
Searching in the sky so high

Terbang jauh mencecah awan..
Flying up in the blue blue sky

Bahagia yang didamba...
Every woman seeks happiness

Hanya tersemat di dalam hati
Yet locking the desires  at heart

Tersimpan seribu rahsia wanita
misteri.......
A woman's heart like an untold tales
the safest place where secrets and mysteries are sealed..

Selamanya di hati seorang bernama wanita
tightly sealed in a woman's heart forever.....
The poem A Woman's heart is written in Malay languaage by me and I translated it to English for Hello Poetry members to read and understand the meanings... Enjoy reading!!!
nn Aug 2022
aku ingin lebih banyak lagi,
lebih banyak menangis
menangis oleh sekeping lagu yang melintas,
komidi gambar dengan alur sederhana,
buku dengan pancawarna cerita

aku ingin lebih banyak lagi,
mencecap segala rasa yang tak sempat kuarungi

bukankah,
seniman begitu hebat?
Ada hal yang terlalu indah.
Tak bisa di jamah,
Pembicaraan dengan mu yang mengusik kalbu ,
Menambah candu pada irama suaramu.

Singkat , penuh arti.

Kau yang terlalu pemalu,
Aku yang begitu terpaku.
Ingin bercakap hingga lupa waktu.
Namun gengsi masih terbelenggu.


Diam-diam menatap ,
Diam-diam bergejolak,
Matapun saling menatap,
Garis senyum mulai terkuak.


Kita sama-sama saling
Saling tahu,
Saling ingin,
Dan tak saling mengungkapkan,.


Sore yang mnjadi saksi mata,
Pada pembicaraan di meja kedua,
akan sekeping hati yang kian pasrah,
Rasa Ketidakpastian yang ditelan mentah,
Menjadi tema pembicaraan yang kian membetah.


Sejatinya, harapan kian menggersang,
Mengikis hati tanpa bak diiris pedang,
Dan semakin rasa ini mendalam,
Semakin menumbuh renjana dalam diam.


-Tan

— The End —